
UJIAN SEMESTER GANJIL DI MASA COVID 19
Meski dalam suasana covid 19, Peserta didik yang ada di Kota Pekanbaru melaksanakan kegiatan Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil dengan tatap muka terbatas. seperti yang terlihat di SMPN 1 Pekanbaru pelaksanaan PAS atau Ujian Semester ...